Pengumuman Hasil Tes PPPK Tahap 1: Jadwal, Cara Cek dan Ketentuan

Pengumuman Hasil Tes PPPK Tahap 1: Jadwal, Cara Cek dan Ketentuan

Hasil kelulusan tes seleksi kompetensi PPPK 2024 tahap 1 segera diumumkan. Bagi peserta yang dinyatakan lolos dapat lanjut ke tahap seleksi kompetensi teknis tambahan. Sementara yang tidak lolos masih dapat mendaftar pada seleksi PPPK 2024 tahap 2.

Berikut ini informasi selengkapnya

Menurut Surat Plt. Kepala BKN Nomor 6610/B-KS.04.01/SD/K/2024, saat ini sedang berlangsung tahap pengolahan nilai seleksi kompetensi PPPK 2024 tahap 1. Adapun pengumuman hasil kelulusannya akan dilaksanakan pada 24-31 Desember 2024.

Berikut informasi tahapan dan jadwal pelaksanaan seleksi PPPK 2024 tahap 1

Pengumuman hasil tes seleksi kompetensi PPPK 2024 tahap 1 dapat dicek melalui portal SSCASN BKN. Selain itu juga bisa dicek melalui akun atau website resmi masing-masing instansi sesuai dengan tempat yang dilamar oleh peserta.

Berikut ini langkah-langkah untuk mengecek hasil pengumuman PPPK tahap 1

Seperti dilansir Kementerian PAN-RB, bagi peserta tenaga non-ASN yang tidak lolos seleksi PPPK tahap 1 masih bisa mengikuti pendaftaran seleksi PPPK tahap 2. Mengingat proses pendaftaran seleksi administrasi PPPK tahap 2 sedang berlangsung hingga 31 Desember 2024.

Berikut informasi tahapan dan jadwal pelaksanaan seleksi PPPK 2024 tahap 2

Simak juga Video ‘Mendikdasmen soal Dugaan Kecurangan dalam Proses Seleksi Guru PPPK’

[Gambas Video 20detik]

Sumber