Imbal Hasil

Kemenangan Donald Trump Berisiko Tekan Laju IHSG, Ini Penyebabnya

Kemenangan Donald Trump Berisiko Tekan Laju IHSG, Ini Penyebabnya

()

Bisnis.com, JAKARTA – Potensi kemenangan Donald Trump dalam Pemilihan Presiden Amerika Serikat (AS) dinilai memberikan sentimen negatif terhadap performa Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG).

Pada akhir perdagangan hari ini, Rabu (6/11/2024), IHSG ditutup melemah 1,44% atau 108,06 poin menuju level 7,383,87. Koreksi saham BMRI, BBRI, BBNI, AMRT, dan ASII menjadi penekan utama indeks.

Head of Investment Eastspring Investments Indonesia Liew Kong Qian memandang bahwa pelemahan pasar dipicu oleh sentimen negatif atas potensi terpilihnya Donald Trump sebagai presiden terpilih AS.

Pemerintah dan BI Dorong Anak Muda Investasi di SBN: Minim Risiko dan Bantu APBN

Pemerintah dan BI Dorong Anak Muda Investasi di SBN: Minim Risiko dan Bantu APBN

()

Bisnis.com, JAKARTA — Pemerintah dan Bank Indonesia (BI) mendorong anak muda yang saat ini mendominasi jumlah penduduk Indonesia, untuk sedini mungkin menjadi investor bagi SBN yang pemerintah sediakan.

Pembelian Surat Berharga Negara (SBN) sebagai alas investasi menjadi pililhan bagi anak muda untuk ikut serta membangun negeri dan membantu pembiayaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara menyampaikan bahwa saat ini investasi sudah semakin mudah dengan bantuan teknologi digital, termasuk dalam pembelian instrumen investasi milik negara.