Jambore

Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Perkuat Kapasitas dan Ketangguhan dalam Menghadapi Bencana

Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Perkuat Kapasitas dan Ketangguhan dalam Menghadapi Bencana

()

Terkini, Sukabumi - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) semakin memperkuat kesiapan menghadapi bencana alam di Indonesia, hal ini sejalan dengan peningkatan jumlah bencana alam yang terjadi sepanjang tahun 2024.

Berdasarkan data dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), sejak Januari hingga September 2024 Indonesia telah mengalami tak kurang dari 1.300 kejadian bencana.

Situasi ini mendorong BRI untuk mengintensifkan upaya mitigasi dan respons cepat terhadap dampak bencana, terutama dalam mendukung pemulihan ekonomi masyarakat.

Gubernur Kalteng Buka Jambore Pendidikan dan Pemuda, Salurkan Bantuan Pendidikan hingga Rp 300 Miliar

Gubernur Kalteng Buka Jambore Pendidikan dan Pemuda, Salurkan Bantuan Pendidikan hingga Rp 300 Miliar

()

KOMPAS.com – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H Sugianto Sabran secara resmi membuka Jambore Pendidikan dan Jambore Pemuda di GOR Serbaguna Indoor Palangka Raya, Sabtu (26/10/2024). Dalam kesempatan ini, ia menekankan pentingnya pendidikan dan pemberdayaan pemuda sebagai elemen krusial dalam pembangunan bangsa.

Sugianto menyampaikan bahwa generasi muda adalah aset berharga yang menentukan masa depan bangsa. Oleh karena itu, pendidikan dan pemberdayaan pemuda harus menjadi prioritas utama agar mereka dapat berkembang menjadi generasi yang sehat, cerdas, mandiri, kreatif, inovatif, dan berdaya saing.