Jaminan Sosial

DJSN Diharapkan Perkuat Cakupan Jaminan Sosial, Termasuk Kelompok Rentan

DJSN Diharapkan Perkuat Cakupan Jaminan Sosial, Termasuk Kelompok Rentan

()

Bisnis.com, JAKARTA — Dewan Jaminan Sosial Nasional (DJSN) periode 2024—2029 diharapkan dapat memperkuat cakupan jaminan sosial di Indonesia, terutama bagi kelompok rentan yang seringkali terpinggirkan dari akses layanan jaminan sosial.

Praktisi Manajemen Risiko dan Ketua Umum Komunitas Penulis Asuransi Indonesia (Kupasi) Wahyudin Rahman mengatakan bahwa perlu sinergi dan kontribusi optimal dari setiap anggota DJSN agar program jaminan sosial tidak hanya bisa menjangkau lebih luas, tetapi juga lebih efektif dalam meningkatkan kualitas layanan.

Thailand Bersiap Naikkan Usia Pensiun jadi 65 Tahun

Thailand Bersiap Naikkan Usia Pensiun jadi 65 Tahun

()

Bisnis.com, JAKARTA – Pemerintah Thailand berencana menaikkan batas usia pensiun menjadi 65 tahun seiring meningkatnya angka harapan hidup di negara itu.

Dalam data WHO, angka harapan hidup di Thailand telah melonjak menjadi 75,3 tahun per 2021. Angka ini berbanding 71 tahun pada era 2000.

Dikutip dari Bloomberg yang menyadur Bangkok Post, Minggu (27/10/2024), perubahan usia pensiun merupakan salah satu reformasi pasar tenaga kerja dan jaminan sosial yang disiapkan Negeri Gajah Putih itu.