Tarif Tol Trans Jawa 2024 Terbaru untuk Kendaraan Golongan I, Cek di Sini!
Jasa Marga merilis tarif tol Trans Jawa 2024 terbaru untuk kendaraan golongan I. Menurut Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT), kendaraan golongan I terdiri dari sedan, jip, pick up/truk kecil, dan bus.
Bagi pemudik Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025 yang akan melintas Tol Trans Jawa, silakan cek daftar tarif terbarunya berikut ini.
Pada Desember 2024, Jasa Marga mengumumkan tarif Tol Trans Jawa 2024 terbaru. Tarif terbaru ini berlaku untuk kendaraan golongan I.