Toraja

Saat Warga Toraja Berebut Foto Bersama Wapres Gibran...

Saat Warga Toraja Berebut Foto Bersama Wapres Gibran...

()

TORAJA UTARA, KOMPAS.com – Kunjungan kerja wakil presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka di Toraja Utara, Sulawesi Selatan memiliki kesan tersendiri bagi warga di Tana Toraja dan Toraja Utara.

Kehadiran Gibran menjadi magnet bagi warga, antusias untuk melihat langsung Wapres RI dan berupaya untuk melakukan foto bersama.

Salah seorang warga, Rita (50) mendatang lokasi penutupan sidang raya ke-18 Persekutuan Gereja-Geraja di Indonesia (PGI) area kampus Universitas Kristen Indonesia (UKI) rela berdesakan demi bisa foto bersama Gibran.

Minta Maaf Telat Datang ke Acara PGI, Gibran: Saya Harus Turun Mobil Bagi-bagi Susu dan Buku

Minta Maaf Telat Datang ke Acara PGI, Gibran: Saya Harus Turun Mobil Bagi-bagi Susu dan Buku

()

JAKARTA, KOMPAS.com - Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menyampaikan permohonan maaf karena datang terlambat ke Acara Sidang Raya ke-18 Persatuan Gereja-Gereja Indonesia (PGI) di Universitas Kristen Indonesia (UKI), Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan, Rabu (13/11/2024).

Gibran mengatakan, ia telat karena mesti menyapa warga yang menyambutnya saat tiba di Bandara Sultan Hasanuddin International Airport.

“Bapak, Ibu, yang saya hormati, mohon maaf ini tadi saya sedikit terlambat karena keluar dari airport sampai sini tadi lewat Kantor Sinode juga, kiri, kanan, jalan itu banyak warga yang ingin menyapa dadah-dadah,” kata Gibran, Rabu, dikutip dari YouTube Wakil Presiden Republik Indonesia.