Pelayanan Bank

BSI (BRIS) Bidik Agen Layanan Tanpa Kantor Capai 123.000 hingga Akhir 2025

BSI (BRIS) Bidik Agen Layanan Tanpa Kantor Capai 123.000 hingga Akhir 2025

(3 bulan yang lalu)

Bisnis.com, JAKARTA – PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) atau BSI menargetkan jumlah agen laku pandai BSI Agen dapat mencapai 123.000 hingga akhir 2025 mendatang.

Direktur Distribution & Sales BSI Anton Sukarna menyebut bahwa minat masyarakat dalam bertransaksi keuangan syariah kian meningkat, sehingga BSI juga berupaya untuk memperluas literasi dan inklusi perbankan syariah hingga ke pelosok Indonesia.

“Hingga Maret 2025, jumlah BSI Agen di seluruh Indonesia mencapai 115.748 agen,” katanya dalam keterangan tertulis di Jakarta, Senin (7/4/2025).

BSI Tetap Buka Layanan Weekend Banking selama Libur Lebaran 2025

BSI Tetap Buka Layanan Weekend Banking selama Libur Lebaran 2025

(3 bulan yang lalu)

Bisnis.com, JAKARTA – PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) tetap memberikan layanan akhir pekan alias weekend banking di 492 kantor cabang selama periode libur Idulfitri 1446 Hijriah atau Lebaran 2025.

Corporate Secretary BSI Wisnu Sunandar menjelaskan bahwa layanan ini mencakup transaksi di teller maupun customer service, sehingga nasabah tetap dapat melakukan berbagai keperluan perbankan.

“Langkah ini dilakukan untuk memberikan kemudahan bagi nasabah yang membutuhkan layanan perbankan di akhir pekan terutama di musim liburan yang lumayan panjang sekitar 9 hari,” katanya dalam keterangan tertulis di Jakarta, Jumat (4/4/2025).