Prediksi Ihsg

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Selasa 17 Desember 2024

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Selasa 17 Desember 2024

()

Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berisiko melemah terbatas menuju level 7.190 pada perdagangan hari ini, Selasa (17/12/2024), usai parkir di zona merah pada sesi perdagangan kemarin. Meski begitu, sejumlah saham direkomendasikan analis hari ini.

Tim analis MNC Sekuritas menyatakan IHSG masih didominasi oleh tekanan jual usai terkoreksi 0,90% ke level 7.258 pada penutupan perdagangan Jumat (13/12/2024). Koreksi IHSG telah menembus dari MA20-nya dan saat ini pada skenario biru, posisi IHSG sedang berada di akhir wave [b] dari wave B.

Rekomendasi Saham EXCL, CTRA  MARK saat IHSG Berpeluang Rebound ke 7.400 Hari Ini

Rekomendasi Saham EXCL, CTRA MARK saat IHSG Berpeluang Rebound ke 7.400 Hari Ini

()

Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpeluang rebound menguji level 7.400 pada perdagangan hari ini, Selasa (17/12/2024), usai parkir di zona merah kemarin. Saham EXCL, CTRA hingga MARK turut direkomendasikan analis hari ini.

Pada penutupan perdagangan Senin (16/12/2024), IHSG terkoreksi 0,90% atau 66,16 poin ke level 7.258,63. Indeks komposit menyentuh level terendah di posisi 7.204 dan tertinggi pada level 7.320. Tercatat, kapitalisasi pasar atau market cap Bursa mencapai Rp12.476 triliun.

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Senin 16 Desember 2024

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Senin 16 Desember 2024

()

Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpeluang menguat dalam jangka pendek direntang 7.393-7.423 pada perdagangan awal pekan hari ini, Senin (16/12/2024). Sejumlah saham pun turut direkomendasikan analis hari ini.

Tim analis MNC Sekuritas menyatakan IHSG terkoreksi 0,94% ke level 7.214 pada penutupan perdagangan pekan lalu, Jumat (13/12/2024), yang masih didominasi oleh tekanan jual. Menurutnya, Koreksi IHSG sudah mencapai area koreksi yang diproyeksikan.

Meski begitu, MNC meminta investor untuk tetap waspadai akan adanya koreksi lanjutan ke rentang 7.228-7.283 sekaligus menguji area support.

IHSG Berisiko Lanjut Melemah ke 7.300, Cek Rekomendasi Saham ICBP, HEAL  DSNG

IHSG Berisiko Lanjut Melemah ke 7.300, Cek Rekomendasi Saham ICBP, HEAL DSNG

()

Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berisiko lanjut melemah menuju level 7.300 pada perdagangan awal pekan hari ini, Senin (16/12/2024), usai parkir di zona merah pekan lalu. Meski begitu, saham ICBP, HEAL hingga DSNG direkomendasikan analis hari ini.

Pada penutupan perdagangan Jumat (13/12/2024), IHSG terkoreksi 0,94% atau 69,45 poin ke level 7.324,79. Indeks komposit menyentuh level terendah di level 7.324,79 dan tertinggi pada level 7.399,9. Tercatat, nilai transaksi Bursa berada di level Rp12,04 triliun dengan kapitalisasi pasar atau market cap mencapai Rp12.604,97 triliun.

IHSG Rawan Lanjutkan Pelemahan, Cermati Saham MIDI, MYOR hingga ADRO

IHSG Rawan Lanjutkan Pelemahan, Cermati Saham MIDI, MYOR hingga ADRO

()

Bisnis.com, JAKARTA – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) rawan melenjutkan pelemahan pada perdagangan Senin (16/12/2024). Investor dapat mencermati saham MIDI, MYOR, ICBP hingga ADRO untuk hari ini.

Head of Research Phintraco Sekuritas Valdy Kurniawan menuturkan IHSG melemah 0,94% ke level 7.324,78 pada Jumat (13/12/2024). Secara teknikal, IHSG breaklow MA200 di kisaran level 7.332 seiring penyempitan positive slope pada MACD.

“Sehingga, IHSG masih rawan melanjutkan pelemahan menuju level support 7.250 pada perdagangan hari ini,” ujarnya dalam publikasi riset harian.

IHSG Berpeluang Menguat ke 7.423, Cek Rekomendasi Saham UNTR, AUTO  CUAN

IHSG Berpeluang Menguat ke 7.423, Cek Rekomendasi Saham UNTR, AUTO CUAN

()

Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpeluang menguat dalam jangka pendek direntang 7.393-7.423 pada perdagangan awal pekan hari ini, Senin (16/12/2024). Saham UNTR, AUTO hingga CUAN turut direkomendasikan analis hari ini.

Tim analis MNC Sekuritas menyatakan IHSG terkoreksi 0,94% ke level 7.214 pada penutupan perdagangan Senin (4/11/2024), yang masih didominasi oleh tekanan jual. Menurutnya, Koreksi IHSG sudah mencapai area koreksi yang diproyeksikan.

Meski begitu, MNC meminta investor untuk tetap waspadai akan adanya koreksi lanjutan ke rentang 7.228-7.283 sekaligus menguji area support.

IHSG Menguat Tipis Sejak Awal Tahun, Bagaimana Peluang Santa Claus Rally?

IHSG Menguat Tipis Sejak Awal Tahun, Bagaimana Peluang Santa Claus Rally?

()

Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tercatat menguat tipis sejak awal tahun, yaitu menguat 0,71% ke level 7.324,78. Analis melihat masih terdapat peluang untuk terjadinya Santa Claus Rally di akhir tahun ini.

Associate Director of Research and Investment Pilarmas Investindo Sekuritas Maximilianus Nico Demus mengatakan selama Desember ini, IHSG telah menguat dari opening price 7.115 tanggal 2 Desember, naik ke 7.530 pada 11 Desember.

"Meskipun pada akhirnya, IHSG harus mengalami penurunan kembali karena sudah mengalami kenaikan sebanyak tujuh hari," kata Nico, Jumat (13/12/2024).

OJK Sebut Pasar Saham RI Lesu per November 2024 Imbas Kemenangan Donald Trump

OJK Sebut Pasar Saham RI Lesu per November 2024 Imbas Kemenangan Donald Trump

()

Bisnis.com, JAKARTA — Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat pasar saham Indonesia mengalami pelemahan pada perdagangan November 2024 seiring dengan kemenangan Donald Trump dalam kontestasi Pilpres Amerika Serikat (AS). OJK pun akan terus mencermati dampak yang terjadi dari kebijakan Trump pada tahun depan.

Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal, Keuangan Derivatif, dan Bursa Karbon OJK Inarno Djajadi mengatakan pada bulan lalu, pasar saham Indonesia mengalami tekanan. "Pasar saham domestik per akhir November 2024 melemah 6,07% month to date [mtd] ke level 7.114,27 [per 29 November 2024]. Kemudian, secara year to date [ytd] turun 2,18%," ujarnya dalam Rapat Dewan Komisioner Bulanan (RDKB) OJK pada Jumat (13/12/2024).

Indeks Bisnis-27 Dibuka Melemah, Saham ISAT, TOWR  ICBP Justru Melaju

Indeks Bisnis-27 Dibuka Melemah, Saham ISAT, TOWR ICBP Justru Melaju

()

Bisnis.com, JAKARTA – Indeks Bisnis-27 dibuka melemah seiring dengan penurunan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada Jumat (13/12/2024). Saham ISAT, TOWR, dan ICBP masih menguat di tengah penurunan indeks. 

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), indeks hasil kerja sama Bursa dengan harian Bisnis Indonesia ini dibuka turun 0,44% atau 2,40 poin ke level 545,79. Tercatat, sebanyak 6 saham menguat, 12 saham terkoreksi, dan 9 stagnan.

Saham yang membukukan kenaikan, antara lain PT Indosat Tbk. (ISAT) lewat pertumbuhan sebesar 3,17% menuju Rp2.600, lalu saham PT Sarana Menara Nusantara Tbk. (TOWR) meningkat 2,19% ke level Rp700 per saham. 

IHSG Dibuka Turun ke 7.379, Saham BREN, AMMN  BYAN Melaju

IHSG Dibuka Turun ke 7.379, Saham BREN, AMMN BYAN Melaju

()

Bisnis.com, JAKARTA – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali dibuka melemah ke level 7.379,41 pada perdagangan Jumat (13/12/2024). Di tengah penurunan indeks, saham BREN, AMMN, dan BYAN masih menguat.

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), IHSG dibuka melemah sebesar 0,20% atau 14,83 poin ke posisi 7.379,41 sesaat setelah pembukaan. Pada hari ini, IHSG dibuka di level 7.379,75 dan sempat bergerak ke 7.399,90.

Tercatat, sebanyak 187 saham menguat, 274 saham menurun, dan 485 saham stagnan. Sementara itu, kapitalisasi pasar alias market cap mencapai Rp12.693 triliun.

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Jumat 13 Desember 2024

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Jumat 13 Desember 2024

()

Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah analis memperkirakan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat dan memberi rekomendasi saham unggulan pada perdagangan hari ini, Selasa (10/12/2024).

IHSG ditutup melemah ke level 7.394,24 pada perdagangan Kamis (12/12/2024). Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), IHSG mencatatkan pelemahan 0,94% atau 70,51 poin ke level 7.394,24.

IHSG berada di level terendah yakni 7.380 dan mencatatkan level tertinggi sepanjang perdagangan hari ini di 7.470,89. 

IHSG ditutup dengan nilai transaksi saham yang diperdagangkan mencapai Rp11,19 triliun, volume transaksi 18,81 miliar lembar, dan frekuensi transaksi 1,20 juta kali. Adapun, kapitalisasi pasar IHSG kali ini bergerak ke level Rp12.704 triliun.

IHSG Rawan ke Zona Merah, Cek Saham BBCA, JSMR, TPMA

IHSG Rawan ke Zona Merah, Cek Saham BBCA, JSMR, TPMA

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan kembali melakukan koreksi dan breakdown support garis MA50 dengan volume rendah ke level 7.394 pada perdagangan hari ini, Jumat (13/12/2024).

Dalam risetnya, analis dari RHB Sekuritas Indonesia, Muhammad Wafi mengatakan meski masih berpeluang melakukan koreksi, tetapi selama di atas support garis MA20 maka berpeluang untuk kembali rebound dan breakout garis MA50.

Namun, lanjutnya, jika kembali breakout dan bertahan diatas garis MA50 maka berpeluang untuk kembali membuat Higher High (HH) level dan melanjutkan fase bullish-nya.

IHSG Rawan Terkoreksi ke 7.394, Saham ACES, AMMN  BRMS Siap Cuan

IHSG Rawan Terkoreksi ke 7.394, Saham ACES, AMMN BRMS Siap Cuan

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diwaspadai terkoreksi 0,94% ke 7.394 disertai dengan munculnya volume penjualan pada perdagangan hari ini, Jumat (13/12/2024).

Tim Analis MNC Sekuritas mengimbau investor untuk mencermati akan adanya potensi lanjutan koreksi pada IHSG untuk menguji rentang 7.344-7.374 terlebih dahulu.

"Setelahnya, terdapat peluang penguatan terbatas untuk menguji rentang 7.413-7.452," seperti dikutip dalam riset, Jumat (13/12/2024).

MNC Sekuritas memproyeksi IHSG bergerak pada rentang support 7.283, 7.041 dan resistance 7.595, 7.654.

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Kamis 12 Desember 2024

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Kamis 12 Desember 2024

()

Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah analis memperkirakan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dan memberi rekomendasi saham unggulan pada perdagangan hari ini, Kamis (12/12/2024).

Sebelumnya, pada perdagangan Rabu (11/12/2024), IHSG ditutup menguat ke level 7.464,75. Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), IHSG mencatatkan penguatan sebesar 0,15% atau 11,46 poin ke level 7.464,75. 

IHSG berada di level terendah pada perdagangan kemarin, yakni 7.444,17 dan mencatatkan level tertinggi sepanjang perdagangan hari ini di 7.530,56.

IHSG Bidik Level 7.464, Cek Saham ARTO, BBNI  SSIA

IHSG Bidik Level 7.464, Cek Saham ARTO, BBNI SSIA

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksi menguat 0,15% ke 7.464 dan masih didominasi oleh volume pembelian pada perdagangan hari ini, Kamis (12/12/2024).

Tim Analis MNC Sekuritas memperkirakan penguatan IHSG telah mengenai dari target dan area resistance. Investor perlu mewaspadai akan adanya koreksi dari IHSG yang diperkirakan berpeluang menguji ke rentang area 7.409-7.437 sebagai area koreksi terdekatnya.

"Selanjutnya IHSG diperkirakan akan berpeluang menguat ke area 7.578," seperti dikutip dalam riset, Kamis (12/12/2024).

IHSG Dibuka Menguat ke 7.480,06, Saham BBRI, BRMS, hingga SCMA Menanjak

IHSG Dibuka Menguat ke 7.480,06, Saham BBRI, BRMS, hingga SCMA Menanjak

()

Bisnis.com, JAKARTA – Indeks harga saham gabungan (IHSG) dibuka menguat ke level 7.480,06 pada perdagangan hari ini, Rabu (11/12/2024). Sejumlah saham seperti emiten bank jumbo hingga PT Bumi Resources Minerals Tbk. (BRMS) menanjak.

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), IHSG dibuka di posisi 7.444,86 pada perdagangan hari ini. IHSG kemudian menguat 0,36% menuju ke posisi 7.480,06 pada pukul 09.05 WIB.

Pada pembukaan perdagangan, IHSG bergerak di rentang 7.444,17 hingga 7.486,96. Adapun, kapitalisasi pasar alias market cap saat pembukaan mencapai Rp12.795 triliun. Terdapat 257 saham menguat dan 154 saham melemah.

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Rabu 11 Desember 2024

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Rabu 11 Desember 2024

()

Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah analis memperkirakan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat dan memberi rekomendasi saham unggulan pada perdagangan hari ini, Selasa (10/12/2024).

IHSG ditutup menguat di zona hijau pada akhir perdagangan Selasa (10/12/2024).

Berdasarkan data Bloomberg, IHSG ditutup naik 0,21% menjadi 7.453 pada Selasa (10/12/2024). Sebanyak 259 saham menguat, 311 saham melemah, dan 328 tidak bergerak.

Tim Analis MNC Sekuritas memperkirakan posisi IHSG sedang berada pada bagian dari wave B dari wave (2), sehingga IHSG masih berpeluang melanjutkan penguatannya untuk menguji area 7.471.

IHSG Berpeluang ke 7.453, Cek Rekomendasi Saham INCO, ACES  ENRG

IHSG Berpeluang ke 7.453, Cek Rekomendasi Saham INCO, ACES ENRG

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan kembali melakukan rebound dan breakout resistance garis MA50 dengan volume rendah ke level 7.453 pada perdagangan hari ini, Rabu (11/12/2024).

Dalam risetnya, analis dari RHB Sekuritas Indonesia, Muhammad Wafi mengatakan meski berpeluang untuk melakukan koreksi, tetapi selama di atas garis MA200 maka berpeluang untuk kembali rebound dan menguji resistance garis MA100.

Namun, lanjutnya, jika kembali breakdown garis MA200 maka berpeluang untuk kembali menguji support garis MA20.

IHSG Potensi ke Zona Hijau, Cek Saham INDY, ESSA  TOWR

IHSG Potensi ke Zona Hijau, Cek Saham INDY, ESSA TOWR

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksi menguat 0,21% ke 7.453 disertai dengan munculnya volume penjualan pada perdagangan hari ini, Rabu (11/12/2024).

Tim Analis MNC Sekuritas memperkirakan posisi IHSG sedang berada pada bagian dari wave B dari wave (2), sehingga IHSG masih berpeluang melanjutkan penguatannya untuk menguji area 7.471.

"Cermati akan adanya retrace dalam jangka pendek, dengan IHSG akan menguji 7.352-7.392," seperti dikutip dalam riset, Rabu (11/12/2024).

MNC Sekuritas memproyeksi IHSG bergerak pada rentang support 7.283, 7.041 dan resistance 7.467, 7.521.

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Selasa 10 Desember 2024

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Selasa 10 Desember 2024

()

Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah analis memperkirakan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat dan memberi rekomendasi saham unggulan pada perdagangan hari ini, Selasa (10/12/2024).

IHSG ditutup menguat ke level 7.437,73 pada Senin (9/12/2024). Di tengah penguatan ini, saham big caps seperti PANI, BBCA, BMRI, dan BBRI kompak mengalami kenaikan. 

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), IHSG ditutup naik 0,74% atau 54,95 poin menuju 7.437,73 hingga akhir perdagangan. IHSG dibuka pada level 7.382,61 dan sempat bergerak ke posisi tertingginya 7.440,98.

IHSG Dibuka Melemah ke 7.417, Saham BBRI, BREN, hingga PANI Kompak Merah

IHSG Dibuka Melemah ke 7.417, Saham BBRI, BREN, hingga PANI Kompak Merah

()

Bisnis.com, JAKARTA – Indeks harga saham gabungan (IHSG) dibuka melemah ke level 7.417,91 pada perdagangan hari ini, Selasa (10/12/2024). Sejumlah saham seperti BBRI, BREN hingga PANI tercatat lesu pada pembukaan perdagangan.

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), IHSG dibuka di posisi 7.448,77 pada perdagangan hari ini. IHSG kemudian melemah 0,27% menuju ke posisi 7.417,91 pada pukul 09.10 WIB.

Pada pembukaan perdagangan, IHSG bergerak di rentang 7.412,51 hingga 7.457,81 Adapun, kapitalisasi pasar alias market cap saat pembukaan mencapai Rp12.696 triliun. Terdapat 219 saham menguat dan 203 saham melemah.

IHSG Uji Resistance 7.438, Saham BBRI, BUMI  ADRO Siap Cuan

IHSG Uji Resistance 7.438, Saham BBRI, BUMI ADRO Siap Cuan

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan kembali melakukan rebound dan menguji resistance garis MA50 disertai volume ke level 7.438 pada perdagangan hari ini, Selasa (10/12/2024).

Dalam risetnya, analis dari RHB Sekuritas Indonesia, Muhammad Wafi mengatakan meski berpeluang untuk melakukan koreksi, tetapi selama di atas garis MA200 maka berpeluang untuk kembali rebound dan breakout garis MA50.

Menurutnya, jika kembali breakdown garis MA200 maka berpeluang untuk kembali menguji support garis MA20.

IHSG Potensi Menguat ke 7.437, Cek Saham Jagoan MNC Sekuritas

IHSG Potensi Menguat ke 7.437, Cek Saham Jagoan MNC Sekuritas

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksi menguat 0,74% ke 7.437 dan masih didominasi oleh volume pembelian pada perdagangan hari ini, Selasa (10/12/2024).

Tim Analis MNC Sekuritas memperkirakan posisi IHSG sedang berada pada bagian dari wave B dari wave (2), sehingga IHSG masih berpeluang melanjutkan penguatannya untuk menguji area 7.471.

"Cermati akan adanya retrace dalam jangka pendek, dengan IHSG akan menguji 7.336-7.373," seperti dikutip dalam riset, Selasa (10/12/2024).

IHSG Diteropong Sentuh 7.920 pada 2025, Catat Sektor Prospektif

IHSG Diteropong Sentuh 7.920 pada 2025, Catat Sektor Prospektif

()

Bisnis.com, JAKARTA — Pilarmas Investindo Sekuritas menargetkan indeks harga saham gabungan (IHSG) akan berada pada level 7.720-7.920 pada tahun 2025. Sejumlah sektor seperti perbankan hingga energi menjadi sektor pilihan untuk tahun depan.

Associate Director of Research and Investment Pilarmas Investindo Sekuritas Maximilianus Nico Demus menuturkan pihaknya melihat IHSG akan berada pada rentang 7.720–7.920 untuk tahun depan. Menurutnya, terdapat beberapa sentimen dari eksternal maupun internal yang akan mendorong pergerakan IHSG.

"Dari eksternal, tensi geopolitik antara Rusia dengan Ukraina, serta Hamas dengan Israel masih akan mempengaruhi pergerakan IHSG," kata Nico, Senin (9/12/2024). 

IHSG Dibuka Melemah, Saham AADI, JARR  GOTO Melesat ke Zona Hijau

IHSG Dibuka Melemah, Saham AADI, JARR GOTO Melesat ke Zona Hijau

()

Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona merah pada perdagangan hari ini, Senin (9/12/2024), tetapi bergerak ke zona hijau. Saham AADI, JARR, hingga GOTO naik signifikan hari ini.

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia, pada pukul 09.00 WIB, IHSG dibuka melemah pada posisi 7.382,61. IHSG bergerak di rentang 7.380,76-7.419,46 sesaat setelah pembukaan.

Tercatat, 282 saham menguat, 161 saham melemah, dan 503 saham bergerak di tempat. Kapitalisasi pasar IHSG terpantau menjadi Rp12.709 triliun.

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Senin 9 Desember 2024

Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Senin 9 Desember 2024

()

Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah analis memperkirakan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat dan memberikan rekomendasi saham unggulan pada perdagangan hari ini, Senin (9/12/2024).

Berdasarkan catatan Bisnis.com, Sabtu (7/12/2024), dalam sepekan lalu penguatan IHSG turut mendongkrak kapitalisasi pasar di Bursa Efek Indonesia (BEI).

Berdasarkan statistik BEI periode 2—6 Desember 2024, terdapat perubahan signifikan selama sepekan atas pergerakan IHSG, frekuensi transaksi saham, hingga kapitalisasi pasar (market cap). Dari sisi kapitalisasi pasar tumbuh 5,60% menjadi Rp12.673 triliun dari Rp12.000 triliun pada sepekan sebelumnya.

IHSG Potensi Rebound ke 7.383, Cermati Saham BREN, ANTM  RAJA

IHSG Potensi Rebound ke 7.383, Cermati Saham BREN, ANTM RAJA

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan melakukan rebound dan breakout resistance garis MA200 dengan volume rendah ke level 7.383 pada perdagangan hari ini, Senin (9/12/2024).

Dalam risetnya, analis dari RHB Sekuritas Indonesia, Muhammad Wafi mengatakan IHSG terlihat melakukan rebound dan breakout resistance garis MA200 dengan volume rendah.

Menurutnya, meski berpeluang untuk melakukan koreksi, tetapi selama di atas garis MA200 maka berpeluang untuk kembali rebound dan menguji resistance garis MA100

IHSG Berpeluang Menguat ke 7.382, Cek Saham BBRI, ERAA  BRIS

IHSG Berpeluang Menguat ke 7.382, Cek Saham BBRI, ERAA BRIS

()

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksi menguat 0,95% ke 7.382 disertai dengan munculnya volume pembelian pada perdagangan hari ini, Senin (9/12/2024).

Tim Analis MNC Sekuritas memperkirakan posisi IHSG sedang berada pada bagian dari wave B dari wave (2), sehingga masih berpeluang melanjutkan penguatannya untuk menguji area 7.471.

"Cermati akan adanya retrace dalam jangka pendek, dengan IHSG akan menguji level 7.171-7.252," seperti dikutip dalam riset, Senin (9/12/2024).

MNC Sekuritas memproyeksi IHSG bergerak pada rentang support 7.041, 6.998 dan resistance 7.450, 7.521.

Prospek Atraktif Pasar Saham pada 2025, Intip Saham Bluechips Unggulan

Prospek Atraktif Pasar Saham pada 2025, Intip Saham Bluechips Unggulan

()

Bisnis.com, JAKARTA — Prospek pasar saham Indonesia pada 2025 dinilai sejumlah analis masih atraktif. Investor disarankan untuk mencermati saham bluechips di sektor finansial, energi terbarukan, hingga properti.

Pengamat dan Praktisi Pasar Modal Hans Kwee mengatakan bahwa pasar saham akan fluktuasi cukup tinggi pada awal 2025. Meski begitu, menurutnya kebijakan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dinilai tidak berdampak langsung terhadap ekonomi Indonesia.

"Risiko capital outflow dana asing masih cukup tinggi. Kinerja emiten mungkin tertekan sebagian oleh penurunan daya beli, bunga tinggi, dan perubahan pola konsumsi. Ini yang kita lihat," katanya dalam paparan di Market Outlook 2025 Phintraco Sekuritas, Sabtu (7/12/2024).

Jelang Nataru, Intip Rekomendasi Saham Cuan yang Layak Dikoleksi

Jelang Nataru, Intip Rekomendasi Saham Cuan yang Layak Dikoleksi

()

Bisnis.com, JAKARTA — Sejumlah saham diproyeksi terdongkrak jelang akhir tahun ini seiring dengan potensi sentimen positif yang dipengaruhi santa claus rally atau momen libur Natal dan tahun baru (Nataru).

Santa claus rally merujuk kepada kondisi nilai pasar saham yang cenderung melesat selama pekan terakhir Desember hingga dua hari pertama perdagangan tahun baru. Momen ini terjadi dipicu berbagai faktor mulai dari pertimbangan pajak hingga aksi investor memborong saham dengan bonus liburan.